>

Sunday, December 14, 2014

Cara Menambah Widget Statistik Globe di Blog



Kepo dg negara asal visitors blog kamu? Untuk mengetahui jumlah kunjungan dan lokasi pengunjung pada sebuah blog,mungkin kalian bisa menggunakan widget globe ini....



Caranya mudah kok,seperti ini :
  • Kunjungi http://www.revolvermaps.com
  • Klik Get a Widget di atas menu bar.
  • Lalu klik lagi Classic Globe.
  • Disitu kalian bisa memilih bentuk globe sesuai keinginan kalian.
  • Kalian juga bisa memilih Choose Dimension untuk ukuranya,Choose Colour untuk warnanya,dan Advance Settings.
  • Terakhir,copy kode no. 5 dan paste di Tata Letak-->Tambahkan gadget-->HTML java script--> Paste pada kotak kosong yang muncul tersebut.
Semoga Berhasil teman..... ^_~



No comments:

Post a Comment

Ayo guys, berikan komentarmu! dan Jangan lupa patuhi peraturan dibawah ini :

- Berkomentarlah dengan kalimat yang baik dan sopan
- Boleh bertanya kepadaku jika kurang jelas. Insya'allah akan aku jawab
- Dilarang KERAS!! berkomentar yang mengandung unsur Negatif,SARA, Pornografi dan Judi
- Dilarang berkomentar yang tidak berhubungan dengan topik
- Dilarang promosi usaha (travel,olshop,obat,dll) dikolom komentar ini, dicbox saja boleh asal tidak nyepam
- No anonymous,unknown or delete -,-
- Tidak mematuhi? HAPUS!! Admin sering online untuk memantau blog ini
- Repost?credit please.....